Informasi Trading
- Informasi Trading
- Perbandingan Platform
- Informasi Market
- ・MetaTrader 4 Infomasi Market
- ・LION Trader (ActTrader) Infomasi Market
- Rincian dan Spesifikasi Trading
- ・MetaTrader 4 Rincian dan Spesifikasi Trading
- ・LION Trader (ActTrader) Rincian dan Spesifikasi Trading
- Rollover Financing
- Margin Rendah & Leverage Tinggi
- Spread dan Biaya
Rincian dan Spesifikasi Trading
Hirose menyediakan platform MetaTrader 4 dan LION Trader, yang dapat dipilih sesuai dengan gaya dan kebutuhan trader. Masing-masing platform memiliki spesifikasi unik.
LION Trader (ActTrader)
Jam Trading
Standard Time | ||
22:10 (GMT) Minggu |
― |
21:30 (GMT) Jumat |
Selama US Daylight Saving Time (Musim Panas) | ||
21:10 (GMT) Minggu |
― |
20:30 (GMT) Jumat |
*Harap diperhatikan bahwa koneksi platform akan terputus pada pukul 21:58 GMT selama beberapa saat akibat proses rollover harian (20:58 GMT selama US daylight saving hours). Proses ini dapat berlangsung selama 10 menit dan setelahnya Anda dapat login kembali.
Instrumen Mata Uang |
50 pasang mata uang Lihat Detail | Peralatan Trading | Chart, teknikal indikator |
Satuan trading | Lot | Manajemen Risiko | Stop, Limit, Pending, OCO, Trailing Stops |
Minimal ukuran trading | 1,000 unit (1 Lot) | Jarak order minimal | 3 pip dari harga market (50 poin) |
Maksimum order | Lihat Detail | Margin | Nilai untuk 1 lot setara dengan £3 atau $5 atau €4 Lihat Detail |
Eksekusi | Market execution | Leverage | Up to 1:100 |
Spread | Typical spread mulai dari 0.7 pip 5 digit desimal Lihat Detail |
Auto Margin Call / Stop Out | Pada Margin Level 100% semua posisi ditutup otomatis |
Komisi/biaya | Tidak ada | Minimal Deposit | Tidak ada minimal deposit untuk membuka akun |
Base currencies | GBP, USD, EUR | Biaya Deposit | Mengenai Deposit |
Fitur Trading | Tidak ada batasan Strategi Trading. Aplikasi FX Apps dapat didownload gratis. Scalping OK Hedging dan No Hedging |
Biaya Withdrawal | Mengenai Withdrawal |
Pilihan Platform | PC-based, Web based Android, iPhone, iPad |
Free Demo akun | Ya |
Jenis-jenis Order
Market Order (Anda dapat memilih fitur One-Click Trading)
Limit Order
Stop Order
OCO Order (One Cancels Other)
IF-Done Order
IF-OCO Order
Trailing Stop Order
※Silahkan referensi ke Trading Manual untuk mempelajari cara memasang order pada platform.
※Eksekusi Stop dan Trailing Order
Harap diperhatikan bahwa pada saat harga stop untuk Stop atau Trailing Order tercapai, maka stop order tersebut akan secara otomatis berubah menjadi market order (order untuk jual/beli pada harga pasar saat ini). Order ini tidak menjamin order anda untuk dieksekusi pada harga yang Anda minta.
※Eksekusi Limit Order
Harap diperhatikan bahwa pada saat Limit Order tercapai, maka order tersebut akan dieksekusi pada harga yang telah Anda tentukan.
Auto Stop Out (Margin Call)
Hirose telah mengimplementasikan Kebijakan Margin Call untuk melindungi kliennya dari kerugian yang melebihi sisa saldo dalam rekening mereka. Margin Call akan dieksekusi secara otomatis untuk menutup setiap posisi yang berjalan ketika akun seorang klien mempunyai ekuitas yang lebih kecil dari persyaratan margin yang dibutuhkan untuk menjaga posisi yang berjalan. Meskipun demikian, harap diperharikan bahwa terdapat kemungkinan Anda menderita kerugian yang lebih besar dari deposit awal, yang dikarenakan pergerakan mendadak pada harga instrumen mata uang yang bersangkutan (misalnya, perubahan harga mata uang di akhir minggu) atau jeda waktu yang terjadi selama proses penutupan posisi secara otomatis (misalnya, tidak ada harga yang tersedia karena sifat eksotis atau rendahnya likuiditas di pasangan mata uang minor).
Ketika tingkat ekuitas anda jatuh dibawah 100% dari margin yang telah dipakai posisi open Anda, platform trading akan menutup semua posisi tanpa pemberitahuan sebelumnya.
Ketika Equity< 100% dari Used Margin, semua posisi akan ditutup
Penutupan posisi otomatis dirancang untuk melindungi Saldo Anda dari kerugian lebih jauh, akan tetapi perlu diperhatikan bahwa terdapat kemungkinan Anda terkena kerugian yang lebih besar dari deposit awal, yang dikarenakan adanya pergerakan mendadak pada harga instrument yang bersangkutan (misalnya, perubahan harga instrument pada akhir minggu) atau time lag selagi proses penutupan otomatis.
Contoh
1.
Deposit awal Anda £1,000 (Dasar mata uang : GBP)
Status akun Anda:
Balance 1,000 |
Equity 1,000 |
Used Margin 0 |
Usable Margin 0 |
Net PL 0 |
2.
Anda membeli EURGBP sebanyak 100 lot (100,000 unit) pada rate 0.87500
Margin yang dibutuhkan untuk membuka posisi adalah £3 per lot (1,000 units)
Status akun Anda sekarang:
Balance 1,000 |
Equity 1,000 |
Margin 300 |
Free Margin 700 |
Net PL 0 |
3.
Rate EURGBP turun ke 0.86800 setelah pengumuman/berita sehingga terjadi loss/kerugian £700
(0.86800 - 0.87500) x 100,000 =- £700
Status akun Anda sekarang:
Balance 1,000 |
Equity 300 |
Used Margin 300 |
Usable Margin 0 |
Net PL -700.00 |
Dalam contoh ini Usable Margin telah berkurang ke angka nol (Equity - Used Margin), yang berarti bahwa dana dalam akun Anda tidak mencukupi untuk dapat mengelola posisi open yang ada. Sehingga seluruh posisi open yang ada akan ditutup secara otomatis. Hal ini ditunjukkan ketika Margin Utilization Indicator mencapai 100%.
Syarat Kondisi Sistem
OS: | WinXP SP3 atau lebih |
CPU: | Intel Core 2 (2.13GHz atau lebih) |
RAM: | 2Gb DDR2 atau lebih |
Video: | internal atau 128MB external |
Chart
Harap diperhatikan bahwa chart/grafik pada trading platform dihasilkan dari Bid rate (bukan mid atau Ask rate).